Jumat, 14 Maret 2014

Tempat itu

Disana
Tempat itu
Tempat favorit mu..
Tempat dimana kamu ingin sendiri,
tidak mau diganggu oleh siapa pun,
dan tempat dimana aku selalu diam-diam melihat mu
sedang menghafalkan ayat-ayat Nya..
dan berharap kau tak pernah tahu aku.
Kini aku mulai menyukai tempat itu.
Berharap kamu juga mau berbagi dengan ku..
Tapi sekarang aku tak pernah lagi melihat mu berada di tempat itu..
Apakah kamu sudah memiliki tempat lain ???



Tidak ada komentar: